MASIGNASUKAv102
7882668311086573654

Single Line Diagram of an Electrical Distribution System

Single Line Diagram of an Electrical Distribution System
Add Comments
Thursday, April 22, 2021
Single Line Diagram atau di singkat SLD dari sistem distribusi kelistrikan pada suatu bangunan. Konsep dasar nya adalah :

1. Gardu Induk (PLN)

Sumber Tegangan Listrik yang di berikan oleh penyedia listrik, tegangan di berikan umumnya 20kV. Dalam gardu induk ini ada panel Medium Voltage (MV). 

2. MVMDP ( Medium Voltage Main Distribution Panel )

Panel breaker dari sisi gedung pemilik ( User ), tegangan masih 20kV.

3. Tansformer / Travo

Sebagai stepdown tegangan dari 20kv menjadi umumnya 440 / 380 / 220 Volt.

4. LVMDP ( Low Voltage Medium Main Distribution Panel )

Panel tegangan rendah sebagai panel pembagi ke panel- panel terusan di sisi beban seperti :
- Panel penerangan lantai ( LP / Lighting Panel )
- Panel power lantai ( PP / Power Panel )
- Panel VAC Lantai ( VAC / Ventilation & Air Conditioning )
- Panel STP
- Panel Power House 
- Panel Pompa air bersih
- Panel Hydrant
- Panel Lift
- Panel Electronic.

5. Panel Kontrol Genset 

Panel untuk supply backup listrik saat PLN padam, terhubung ke unit genset dan di interkoneksi ke panel LVMDP.


Sngle Line Diagram of an Electrical Distribution System 


Yang mau file PDF dari gambar bisa di download salah satu link di bawah ini :
Link 1 
Link 2